TUGAS 3 PBKK

Membuat WPF

Deskripsi Tugas

Pada tugas kali ini, belajar cara membuat aplikasi Windows Presentation Foundation (WPF) baru dengan Visual Studio. Windows Presentation Foundation (WPF) adalah kerangka kerja pengembangan aplikasi yang dikembangkan oleh Microsoft. Ini adalah bagian dari teknologi .NET Framework dan digunakan untuk membangun aplikasi desktop Windows yang kaya dan interaktif. WPF memungkinkan pengembang untuk membuat antarmuka pengguna yang menarik secara visual dengan dukungan grafis yang kuat, animasi, dan kemampuan tampilan yang fleksibel.

Hasil Pembuatan

1. Codingan beserta menambahkan nama yang diinginkan


2. Hasil penambahan nama


Berikut Link Github : https://github.com/valenfajri18/AplikasiWPF.git

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TUGAS 5 PPL

TUGAS 3 PPL

TUGAS 1 PPB